6 Kiat Agar Skripsimu Cepat Selesai


6 Kiat Sederhana yang Layak Dicoba Agar Skripsimu Cepat Selesai
 

1.       Tetapkan jadwal bimbingan paling tidak seminggu dua kali. Dengan begini kamu tak bisa malas-malasan dalam menampung skripsi.
2.       Tak perlu begadang supaya skripsi cepat selesai. Yang harus kamu lakukan adalah bangun pagi dan disiplin untuk mengerjakan tugas akhir ini selama 6 jam dalam sehari.
3.       Berikan target kepada dirimu sendiri bahwa 1 bab harus selesai dalam waktu 1 bulan saja.  Jangan biarkan dirimu bersantai  jika target ini belum tercapai.
4.       Jika target revisi atau menyelesaikan salah satu bab skripsi belum selesai, jangan main keluar seenak hati.
5.       Manfaatkan waktu luang secara maksimal. Kamu bisa mengerjakan skripsi dimana saja, tak harus ketika menjelang jadwal konseling tiba.
6.       Ingatkan dirimu sendiri bahwa hal-hal baik telah menanti setelah kamu diwisuda nanti.

Komentar

Postingan populer dari blog ini